TRIBUNNEWS.COM - "Kegagalan adalah kunci kesuksesan," kata pengacara kondang Hotman Paris di penghujung video yang diunggahnya di media sosial.
Hotman Paris rupanya punya kisah hidup netapa.
Hotman pernah niat bunuh diri dengan cara mengenggak cairan Baygon.
Namun, urung dilakukan setelah tersadar melihat tukang becak.
Melalui akun Instagram, @hotmanparisofficial pada Selasa (24/7/2018) Hotman membagikan sebuah video.
Melalui video inilah Hotman menceritakan kehidupannya di masa lalu.
Postingan ini sudah dilihat lebih dari 63 ribu kali selama sembilan jam diunggah.
Seperti apa cerita kegagalan Homan Paris, berikut kutipannya.
Kegagalan Hotman Paris
Awal 1982, saya sudah menyisihkan ratusan lawyer.
Let's block ads! (Why?)
Read Again http://www.tribunnews.com/seleb/2018/04/24/hotman-paris-pernah-niat-bunuh-diri-minum-baygon-merasa-gagal-bekerja-di-bank-indonesia
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Pengacara David 'Noah' Akui Penghasilan Gracia Indri Lebih Besar dari KliennyaLaporan Wartawan Tribunnews.com, Nurul Hanna TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Pengacara David No… Read More...
Shin Se Kyung, Mantan Pacar Jonghyun Hadir di Rumah DukaBintang.com, Jakarta PesonaJonghyun SHINee memang mampu meluluhkan hati banyak wanita. Tak terkecual… Read More...
Gracia Indri Simpan Bukti Biayai Hidup David "NOAH"JAKARTA, KOMPAS.com - Artis peran Gracia Indri menyimpan berbagai bukti yang menyatakan bahwa dirin… Read More...
Kuasa Hukum Gracia Indri Sebut Biaya Hidup David NOAH Ditanggung IstriJAKARTA, KOMPAS.com - Kuasa hukum artis peran Gracia Indri, Rohman Hidayat, blak-blakan mengungkapk… Read More...
Pihak David "NOAH" Bantah Tudingan Biaya Hidup Ditanggung Gracia IndriJAKARTA, KOMPAS.com - Ina Rachman selaku kuasa hukum pemain keyboard NOAH, David Kurnia Albert Dorfe… Read More...
0 Response to "Hotman Paris Pernah Niat Bunuh Diri Minum Baygon, Merasa Gagal Bekerja di Bank Indonesia"
Post a Comment